Monthly Archives: November 2022

Perihal Mobil Hitam Di Depan Rumah Ina

Pagi ini membosankan. Sama membosankannya seperti pagi-pagi sebelumnya. Pagi ini, Emak dan Bapak tak di rumah ketika aku bangun. Ini baru jam 5 pagi dan mereka sudah pergi? Ini hari kamis, pasti mereka pergi ke kota. Pada hari kamis setiap minggu akan ada pasar lelang. Lelang apa? Tentu saja macam-macam barang ada di pasar itu.… Read More »